Menikmati Suasana Wisata Berbeda di Wisata Kampung Indian atau villange indian Kediri

Wisata Kediri – Hay guys apakabarnarnya kalian, semoga selalu diberi kesehatan ya. Oh iya kali ini Wisata Indonesia akan memberikan informasi destinasi wisata yang baru dan unik pastinya yang berada di daerah Kediri. Langsung saja destinasi wisata ini bernama wisata Kampung Indian Kediri.

foto oleh Ig @keludethnicalgarden

Wisata Kampung Indian kediri memang merupakan salah satu kawasan wisata baru yang ada di Kabupaten Kediri yang wajib kalian kunjungi dan kalian eksplor. Jika selama ini kalian mengenal kampung indian ini berada di dataran Australia tetapi sekarang di daerah Kediri juga menyuguhkan destinasi yang memiliki konsep seperti halnya kampung indian yang berada di Negara Australian.

Baca Juga :
12 Tempat Wisata Baru di Kediri Yang Sedang Hits dan Wajib Kalian Kunjungi

Pesona Panorama Wisata Bukit Dhoho Indah (BDI) Kediri


Di Wisata Kampung indian Kediri ini kalian bisa disugguhi dengan segala hal yang berbau indian seperti rumah-rumah khas suku indian serta juga terdapat penyewaan kostum suku indian, jadi kalian tingga meminjam atau menyewanya saja.

Bagi para pecinta fotografi dan tempat-tempat yang unik kalian bisa coba saja datang ketempat ini. Untuk menuju ke Kampung Indian memang belum ada petunjuk jalan yang pasti tetapi saya akan kasih tau petunjuknya yaitu kalian bisa mengikuti arah jalan ke Kampung Anggrek atau bisa mengunakan aplikasi google maps.

Untukharga tiket masuknya saja masih bisa dibilang cukup bersahabat yaitudengan Rp5000 kalian sudah puas mengeksplor segala yang ada di Wisata Kampung Indian ini.

Lokasi WIsata Kampung Indian Kediri


berLokasi di desa Sempu kecamatan Ngancar masuk wilayah Kediri perbatasan dengan Blitar. Kawasan Kampung Indian Adalah sebuah lahan yang cukup luas dibangun dengan konsep perkampungan suku Indian, di pintu gerbang tertulis Welcome to Indian Village. Mendatang saya yakin lokasi ini akan menarik wisatawan keluarga.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url
Related Post
Wisata Jawa Timur,wisata lainnya