Pantai Pantai di Gunkid Jogja 7

  • > Pantai Ngungap
Pantai Ngungap terletak sebelah barat Pantai Ngrenehan lebih kurang 500m. Di Bukit pantai ini terdapat gardu pandang. Disamping pendopo terdapat sebuah pohon keramat besar yang dikelilingi pagar tembok. Dari sini wisatawan bisa memandang indahnya laut lepas, sembari menikmati semilirnya angin laut dari sebuah tebing diatas pantai. Di pantai ini juga merupakan tempat warga mencari sarang burung walet yang letaknya berada dibawah pendopo.
Petunjuk Jalan
  • > Pantai Sadeng
Pantai Sadeng sebenarnya merupakan muara dari sungai Bengawan Solo. Terdapat pantai yang indah di ujung timur Yogyakarta dan menjadi dermaga dari kapal-kapal nelayan pencari ikan. Pantai satu ini memang tak terlalu banyak yang mengunjungi meski pantai ini saya katakan bagus dan indah. Indah dari segi masyarakatnya yang ramah dengan aktifitas mencari ikan dengan kapal dan memancing, ada juga yang berdagang ikan segar.
  • > Pulau Watucetingan
Masih proses bagaimana untuk menuju ke lokasi Pantai yang menghadap ke Pulau Watucetingan. Tapi setelah pembelajaran dari beberapa pantai sebelum-sebelunya, pantai ini juga pasti indah, Bagus, dan magnificent! walopun petunjuk jalan ada, perlu tenaga extra dan konsentasi untuk mencarinya.


  • > Pantai Krokoh
Pantai Krokoh ini sama namanya di jawa timur. jadi agak membingungkan. Lagipula pantai ini berada di perbatasan jawa tengan - yogyakarta. Pantai ini juga tergolong masih perawan.jadi jangan lupa jaga kebersihan, keindahan dan keasriannya ya..


    <<      >> Wisata Air Jogja

    1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

    Next Post Previous Post
    No Comment
    Add Comment
    comment url
    Related Post
    daftar wisata jogja,Daftar wisata pantai jogja,explore jogja,gunugn kidul,jogja wisata,pantai jogja,pariwisata jogja,peta wisata jogja,wisata air jogja,wonosari